Harga Burung Blackthroat Terbaru

Harga burung Blackthroat memang bervareatif, mulai dari harga murah hingga harga termahal. Selain itu, harga Blackthroat itu sendiri tergolong murah dan cukup mahal, untuk anakan jantan Blackthroat saja bisa di hargai sekitar 600.000 rupiah, sedangkan harga yang sudah gacor bisa mencapai 1.000.000 sampai 2.000.000 rupiah.

Umur, jenis kelamin dan kemampuan berkicau menjadi hal yang membuat harganya menjadi bervareatif. Tapi semakin bagus kualitas kicaunnya, maka seakin tinggi nilai jualnya.

Cara Memilih Burung Blackthroat


Agar nantinya ketika membeli mendapatkan burung yang berkualitas, maka sebelum memutuskan untuk membelinya ada beberapa faktor yang perlu di pertimbangkan.

Kesehatan fisik menjadi hal untuk di perhatikan, terkadang memang tidak semua orang tidak mengetahui hal tersebut, jika membeli burung sakit, tentunya anda sebagai pembeli yang akan di rugikan.

Selain melihat fisik yang sehat, pilihlah burung Blackthroat yang tidak memiliki cacat fisik, seperti kukunya patah, atau fisik lainnya yang tidak sempurna.

Dan untuk melihat ciri fisik burung yang sakit, maka rekan-rekan bisa melihatnya pada penjelasan di bawah ini.

  • Bulunya sering mengembang

  • Matanya sering tertutup dan sering tidur

  • Burung banyak diam dan tidak aktif

  • Nafsu makan buruk

  • Kotorannya tidak padat, alias cair, sehingga sering membuat bulu di sekitar kloaka/duburnya kotor

  • Tubuhnya sering bergetar, menandakan keseimbangan tubuh burung menurun

  • Sering diam di pinggir sangar dan sering berdiam di bawah sangkar


Meskipun untuk jenis penyakit yang di alami oleh burung berbeda-beda, namun secara umum burung yang tidak sedang sehat, ciri-cirinya tidak jauh berbeda seperti yang telah di sebutkan di atas.

Selain melihat ciri fisik yang sakit, rekan-rekan kicaumania juga perlu melihat ciri fisik seperti di bawah ini.

  • Blackthroat memiliki bentuk tubuh yang besar dan agak membulat tubuhnya , serta berdiri tegak

  • Pilihlah Blackthroat yang memiliki bentuk tubuhnya yang terlihat bidang, karena memiliki tubuh yang selalu tampil bidang, selain menandakan burung bermental baik, biasanya dengan posisi dadanya bidang bisa mengintimidasi lawannya

  • Bulunya terlihat cerah dan lembut ketika di pegang, dengan hal tersebut burung memiliki kesehatan yang baik dan terjaga


Daftar Harga Burung Blackthroat













































Jenis BlackthroatHarga Blackthroat
Burung Blackthroat GacorRp = 1.000.000 – 2.000.000
Burung Blackthroat Lokal jantanRp = 1.000.000
Burung Blackthroat Masteran atau IsianRp = 1.200.000
Burung Blackthroat Bostwana BetinaRp = 900.000 – 1.000.000
Burung Blackthroat Jantan dan betina sepasangRp = 2.500.000
Burung Blackthroat ImportRp = 900.000
Burung Blackthroat Anakan JantanRp = 600.000 – 700.000
Burung Blackthroat bahan/bakalanRp = 600.000 – 700.000
Burung Blackthroat BetinaRp = 500.00 – 600.000

 

No comments for "Harga Burung Blackthroat Terbaru"